Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Apa itu Server?

  Apa Itu Server? Apa itu server? Server yang jika diterjemahkan artinya adalah peladen merupakan suatu sistem komputer yang memiliki layanan khusus berupa penyimpanan data. Data yang disimpan melalui server berupa informasi dan beragam jenis dokumen yang kompleks. Server sendiri memiliki banyak fungsi yang berbeda-beda, sesuai dengan kebutuhan penggunanya. Setiap serve biasanya memiliki kelebihan masing-masing sesuai dengan tugasnya. Terdapat 8 jenis web server yang tersedia, antara lain: - Web Server - Mail Server - Database Server - File Server - DHCP Server - Proxy Server - FTP Server - Game Server sumber:dcoding

Postingan Terbaru

Apa itu Proyektor?

Apa Bedanya SSD dan HDD?

Komponen Apa Saja Dalam Motherboard?

Fungsi Penting Motherboard

Asal Mula Motherboard

Bagian Penyambung Semua Komponen Komputer

Microprocessor Pertama yang Tidak Dianggap

The First Processor

Fungsi Processor Pada Komputer

Komponen Dasar Dalam Processor